Fraksi Partai Golkar DPR RI kembali merotasi anggotanya. Kini susunan anggota F-Golkar DPR kembali seperti ke formasi awal di periode jabatan 2019-2024 ini.
Persija Jakarta menang 3-1 atas PSM Makassar pada pekan ke-32 BRI Liga 1 2021, Senin (21/3/2022). Hasil ini bikin Juku Eja belum lepas dari ancaman degradasi.
Bongkar-pasang susunan legislator di Alat Kelengkapan Dewan dilakukan Fraksi Golkar DPR RI. Kini, bongkar-pasang penempatan anggota DPR F-Golkar dikembalikan.
Masjid Kampus UGM telah mengumumkan daftar penceramah Salat Tarawih Ramadhan 2022. Diramaikan oleh tokoh-tokoh ternama, Misal Anies dan Ganjar. Ini jadwalnya.
Ketua Tim Relawan Pemenangan Airlangga Hartarto Sulsel Ilham Arief Sirajuddin (IAS) menyambut kedatangan Ketum Golkar itu di Makassar dengan mengerahkan massa.