Para calon gubernur DKI Jakarta menebar janji-janji kampanye selama mengunjungi Kepulauan Seribu. Janji-janji tersebut disampaikan oleh RK dan Pramono Anung.
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana menyampaikan berterima kasih atas partisipasi aktif seluruh elemen masyarakat hingga mampu meraih banyak capaian yang baik.
Komisi II DPR menilai putusan MK untuk memisahkan pileg nasional dan pileg daerah butuh aturan transisi. Putusan ini berlaku 2031, 2 tahun setelah 2029.