detikJatim
3 Pembacok Remaja Pamekasan Ditangkap, Motif Ipar Pelaku Diselingkuhi Korban
JH, DR dan JK pelaku pembacok Fauzi hingga tewas ditangkap. Polisi mengungkapkan motif pembacokan karena korban selingkuh dengan istri adik pelaku.
Senin, 19 Jun 2023 18:39 WIB







































