Pelatih Timnas U-19, Indra Sjafri, akan menyiapkan strategi terbaik di Piala AFF U-19. Ia berharap agar bisa menyapu bersih tiga pertandingan fase grup.
Alif, siswa yatim piatu di Jember ini berjuang keras demi cita-citanya jadi TNI. Setiap pagi dia lari sejauh 5 km untuk ke sekolah karena tak punya biaya.
Penyidik Aspidsus Kejati NTT menetapkan EW, ADSN, dan AYP tersangka tindak pidana korupsi (tipikor) renovasi 13 sekolah dasar (SD) dan satu SMP di Alor.
Bingung cari film atau series anime romance yang ingin ditonton? Berikut rekomendasi anime bergenre romansa terbaik dengan rating tinggi versi MyAnimeList.