Bandara yang menyandang status sebagai bandara internasional wajib tanggung jawab. Jika selama 2 tahun bandara itu sepi penumpang, maka statusnya akan dicabut.
Kemensos salurkan bantuan bencana senilai Rp 19 miliar ke Aceh, Sumut, dan Sumbar. Bantuan mencakup makanan, tenda, dan logistik untuk daerah terdampak.
Pemkab Sampang klarifikasi tudingan penolakan kunjungan Mendikdasmen Abdul Mu'ti. Tegaskan tidak ada agenda resmi yang ditolak dan komunikasi yang kurang baik.