Di Panglima Polim ada kafe yang punya racikan kopi khas Vietnam. Pilihan seperti kopi telur dan kelapa, segar untuk diseruput. Apalagi, tempat ini buka 24 jam!
Masih dalam suasana libur Natal, traveler yang lagi berada di Eropa bisa mampir ke 5 pasar natal alias Christmas Market yang termasuk hidden gem berikut ini.
Penari dari Sanggar Tari Mutiara memukau penonton di Bandung dengan sendratari tentang Dyah Pitaloka. Pertunjukan tradisional ini tetap eksis di era modern.