Pemerintah akan batasi operasional truk sumbu 3 ke atas selama mudik Lebaran 2025 untuk kelancaran lalu lintas. Kendaraan tertentu dikecualikan dari pembatasan.
Remaja penyandang disabilitas berinisial M ditangkap usai membakar tiga gerbong kereta di Stasiun Tugu Jogja. Remaja itu dipastikan tidak masuk lewat peron.
Seorang warga, Suwarno (66), tewas tertabrak KA Malabar di Malang saat berjalan dekat rel. Korban terpental 5 meter dan diduga tidak mendengar klakson.