Kulineran di Magelang, kamu bisa mampir mencicipi sedapnya mangut berbahan ikan kali. Ada mangut wader hingga beong yang disajikan di atas daun pisang.
Floss roll atau bolu gulung dengan isian abon merupakan salah satu oleh-oleh khas Solo yang digandrungi keluarga Presiden Jokowi. Berikut kisah pedagangnya.
Penjual makanan harus pintar melihat peluang cuan. Penjual roti canai ini pindah ke China untuk menawarkan roti canai dengan harga lebih mahal di sana.