Wakil Bupati Bandung Sahrul Gunawan membuat manuver politik dengan hengkang dari Partai Nasdem ke Partai Golkar. Hal ini disinyalir untuk Pilkada 2024.
Kepala Otorita IKN Nusantara Bambang Susantono sowan ke KPK ditemani wakilnya, yaitu Dhony Rahajoe. Mereka meminta pengawalan dari KPK terkait pembangunan IKN.
PUBG Mobile belum lama ini mengumumkan duet terbarunya dengan pemain sepak bola kondang, Lionel Messi. Nantinya, pemain bisa main sepak bola di dalam game.
Human Rights Watch menyebut komentar Duta Piala Dunia 2022 Qatar soal homoseksualitas tanda "kerusakan pikiran" adalah "berbahaya dan tidak bisa diterima".