Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) buka suara soal tingkat pengangguran. Menurut data BPS pengangguran di Indonesia per Februari tembus 7,28 juta orang.
Baru-baru ini, aplikasi asal China Temu, dilarang menjalankan bisnis di Indonesia dan juga telah diblokir aplikasinya karena dikhawatirkan mengancam UMKM lokal.