Fenomena sosial unik terjadi di Gua Safarwadi, Tasikmalaya. Gua ini dipadati oleh para peziarah karena konon katanya, gua ini bisa 'tembus' sampai ke Mekkah.
DetikJatim Awards 2025 digelar meriah di Malang, menghargai individu dan instansi yang berkontribusi positif. Enam anugerah utama diserahkan kepada pemenang.
Seorang guru ngaji di Bandung ditangkap karena melakukan pelecehan seksual terhadap muridnya yang berusia 13 tahun. Pelaku diduga telah beraksi berkali-kali.