Kasubdit 1 Dittipid PPA-PPO Bareskrim Polri Kombes Rita Wulandari mendapat Hoegeng Awards 2025 kategori Polisi Pelindung Perempuan, Anak dan Kelompok Rentan.
Dua pria di Palopo ditangkap polisi sebagai kurir narkoba dengan total sabu 68,41 gram. Mereka dijerat UU Narkotika dengan ancaman hukuman hingga 20 tahun.
Presiden Prabowo Subianto meluncurkan Program 3 Juta Rumah dengan 2 juta rumah di desa dan pesisir. Pengembang lokal diharapkan terlibat dalam realisasi ini.