Suasana cemas melanda pemilik warung di Pantai Tanjung Aan, Lombok, menjelang penggusuran oleh ITDC. Mereka menolak meninggalkan lapak yang sudah lama dihuni.
Suku Dayak Lun Dayeh punya kekayaan kuliner yang tak biasa. Ialah Kelatang, larva pohon yang diolah menjadi makanan kaya cita rasa dan konon kaya khasiat.
Jepang menghadapi peningkatan serangan beruang di Shirakawa-go. Pihak berwenang dan militer berupaya mencegah insiden lebih lanjut demi keselamatan wisatawan.
AKBP B ketahuan tinggal bersama wanita tanpa pernikahan sah selama bertahun-tahun. Hal itu terungkap saat wanita itu ditemukan meninggal di sebuah hotel.
Egi Prasetyo ditangkap polisi setelah menipu korban dengan janji menggandakan uang. Ia menggunakan uang palsu dan barang antik untuk meyakinkan korban.
Saudi Meat Sister, influencer asal China, pamer gaya hidup mewah di Qatar. Meski banyak komentar negatif, ia tegaskan kemandirian finansial sebelum menikah.
Kawasan Lembang masih dipadati wisatawan di akhir libur Nataru 2026. Kemacetan terjadi di jalan utama, polisi siagakan personel untuk kelancaran arus balik.
Pecinta matcha siap-siap merogoh kocek lebih dalam. Pasalnya, harga bahan baku matcha di Jepang melambung tinggi akibat menurunnya pasokan saat panas ekstrem.