Persebaya Surabaya tegas terapkan denda bagi pelanggar di tribun GBT. Kebijakan ini bertujuan menjaga keamanan dan kenyamanan penonton setelah insiden flare.
Barcelona tak mau sesumbar menjadi favorit juara Liga Champions. Namun, Blaugrana punya modal sangat apik menjelang melawan Borussia Dortmund di perempatfinal.
PSM Makassar akan hadapi Persib Bandung di Super League 2025/2026. Pelatih Tomas Trucha waspadai kekuatan Maung Bandung di 15 menit akhir pertandingan.