detikJateng
Nekat Konvoi Kelulusan, 9 Pelajar-16 Motor di Klaten Diamankan
Polres Klaten merazia konvoi motor pelajar SMA dan SMK yang merayakan kelulusan. Sebanyak 16 sepeda motor dan sembilan siswa diamankan ke Polres Klaten.
Jumat, 05 Mei 2023 19:33 WIB







































