Ria Ricis mengungkap foto dan video yang diancam pelaku pemerasan terhadap dirinya untuk disebarkan, di antaranya foto tanpa hijab hingga video nge-gym.
Seorang mahasiswa Unsoed Purwokerto diduga terlibat dalam kasus perdagangan orang. Hingga saat ini sedikitnya ada 4 mahasiswi yang mengaku menjadi korban.