Banjir lahar Gunung Semeru yang menerjang Aliran Sungai Besuk Kobokan di Desa Supit Urang, Lumajang, surut. Jalur alternatif Lumajang-Malang kembali dibuka.
Gunung Semeru memuntahkan guguran lava pijar sejauh 800 meter ke sisi tenggara atau mengarah ke Besuk Kobokan. Lava pijar itu terpantau pada Sabtu (28/1) malam.
Gunung Semeru mengalami erupsi. Erupsi terjadi pukul 06.49 WIB, Jumat (20/1/2023). Tinggi kolom letusan teramati kurang lebih 500 meter di atas puncak.
Tinggi letusan erupsi Gunung Semeru pagi ini mencapai 800 meter dari puncak Mahameru (4.476 mdpl). Gunung tertinggi di Jawa ini kembali erupsi pukul 07.50 WIB.