Menyambut HUT ke-498 Kota Jakarta, Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi DKI Jakarta menghadirkan Jakarta Illumination Island Festival 2 - 8 Juni 2025.
Kepala Dispar Manggarai Barat menanggapi penipuan 20 wisatawan oleh agen travel di Labuan Bajo. Dia mengusulkan agar agen pariwisata berkantor di Labuan Bajo.
Pemerintah dan Polri siapkan Operasi Lilin 2025 untuk pengamanan Natal dan Tahun Baru. Diprediksi 119,5 juta orang akan merayakan, dengan potensi cuaca ekstrem.
Panasnya hubungan Tiongkok dan Jepang membuat sektor pariwisata cenat-cenut. Operator kapal pesiar Tiongkok berupaya menghindari pelabuhan-pelabuhan Jepang.