Jalan ke TWA Kawah Ijen ternyata memiliki 3 jalur tengkorak atau sering terjadi kecelakaan. Berikut ini sejumlah kejadian menelan korban jiwa di 3 jalur itu.
Truk pasir yang kecelakaan di Desa Tuataum, Kecamatan Toianas, Timor Tengah Selatan pada Selasa malam (21/3/2023) mengangkut pelayat. Empat orang tewas.
Truk pasir yang kecelakaan di Desa Tuataum, Timor Tengah Selatan, NTT pada Selasa malam (21/3/2023) disebabkan rem blong. Empat nyawa melayang dan 30 luka-luka.