Buka puasa bersama di Indonesia biasanya dijadikan ajang reunian dan silaturahmi dengan teman-teman lama. Karenanya momen ini paling ditunggu di bulan ramadan.
Media sosial heboh dengan video viral Yusuf Mansur marah soal kasus Paytren. Netizen merasa ironi dengan kasus ini karena sang ustaz rajin dakwah soal sedekah.