Menteri Sosial Tri Rismaharini berkunjung ke Gresik. Ia menyebut, pihaknya menggandeng lumbung sosial mendistribusikan bantuan ke korban banjir di Jatim-Bali.
Salah satu anggota rombongan moge Chef Juna kecelakaan di Jalur Pantura, Situobondo. Meski pengendara hanya mengalami luka ringan, namun sempat dirawat di IGD.
Energen Champion SAC 2022 Yogyakarta Qualifiers sudah merampungkan hari pertama di Stadion Mandala Krida, Jumat (21/10/2022) pagi. SMA 4 Wonosari tampil sip.
Pemerintah Provinsi Bali bersama dengan Fab City Foundation dan Meaningful Design Group, mendeklarasikan Bali sebagai "Fab Island" atau Pulau Fabrikasi Digital.
Ada sebuah perumahan terbengkalai yang dipercaya sebagai salah satu tempat terangker di Bali. Banyak warga yang pernah melihat penampakan menyeramkan di sini.
BPBD Karangasem mencatat sebanyak 89 titik bencana yang tersebar di 7 kecamatan. Kerugian akibat banjir dan tanah longsor tersebut mencapai Rp 1,5 miliar.