Banjir genangi sejumlah titik di Kota Padang, Sumbar. Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Andre Rosiade menurunkan tim untuk menyalurkan ribuan nasi bungkus ke warga.
BKSAP DPR RI Mardani memuji keikutsertaan Prabowo dalam KTT BRICS 2025. Hal ini menunjukkan Indonesia kini menjadi pemain berpengaruh di kancah global.
Wakil Wali Kota Batam Li Claudia Chandra membantah Anggota Komisi VI DPR Rieke Diah yang bicara dugaan kriminalisasi terhadap warga terkait Rempang Eco City.
Puan Maharani apresiasi guru di Hari Guru Nasional. Dia soroti peran guru dalam mencegah perundungan dan pentingnya dukungan negara untuk kesejahteraan mereka.