Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri), Bima Arya, merespons serapan realisasi belanja Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) yang lambat di 15 daerah.
Pengacara Macron dan istrinya, Brigitte, menyewa detektif swasta untuk menyelidiki influencer AS yang mereka gugat terkait tuduhan Brigitte terlahir pria.
Mahasiswa UNY yang akan wisuda Agustus ini diminta menandatangani surat pernyataan tidak memprotes keterlambatan ijazah jadi viral. Begini respons Wakil Rektor.
Presiden RI Prabowo Subianto melantik Panglima Kodam (Pangdam) baru hari ini. Dalam sambutannya, Prabowo menyinggung maraknya konflik di berbagai wilayah dunia.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia tinjau pemulihan kelistrikan di Aceh pascabencana. Ia dorong kolaborasi percepat perbaikan infrastruktur listrik yang terdampak.