Memilih lauk bekal makan siang memang susah gampang. Aneka olahan daging dengan bumbu pekat dan agak kering bisa jadi pilihan. Dari dendeng hingga ungkepan.
Bulan Gallery memperkenalkan batik kepada perwakilan Universiti Teknologi MARA (UiTM) Malaysia. Sisi lainnya, UMKM asal Bandung ini juga dapat ilmu fotografi.
Desa Kliwonan dulunya pemasok buruh batik untuk para saudagar di Laweyan, Solo. Kini desa yang berada di Sragen itu sudah menjadi produsen batik terkenal.