Warga berdatangan ke depan Istana Negara Jakarta menjelang peringatan detik-detik proklamasi. Mereka datang dengan mengenakan atribut bernuansa merah putih.
Sejumlah mahasiswa kembali menggelar aksi demonstrasi di gedung DPRD Solo hari ini. Massa bubar setelah diberi ruang dan sesuai janji waktu yang disepakati.
Tiga pasangan calon mendaftar di Pilbup Klungkung 2024 pada hari terakhir. KPU Klungkung memastikan pengamanan penuh dari kepolisian selama proses pendaftaran.
Israel memperingatkan Prancis soal potensi ancaman dari kelompok yang didukung Iran terhadap para atlet dan wisatawan Israel selama Olimpiade Paris berlangsung.
Bentrokan antara massa aksi dan polisi di DPRD Jabar menyebabkan 20 petugas terluka. Kerusakan fasilitas gedung juga dilaporkan akibat aksi demonstrasi.