Geger jasad diklaim alien ditampilkan dalam kongres, dokter menyebut mayat salah satunya ditemukan dalam kondisi hamil dengan tanda benjolan besar di perut.
Kebakaran hutan di Gunung Bromo mengancam keberadaan flora dan fauna langka. Imbas lainnya, saluran air bersih ke desa-desa di Kecamatan Sukapura terputus.
Enam kakak beradik di Cianjur mengidap Parkinson. Akibatnya, mereka tidak bisa bekerja karena keterbatasan fisik. Yuk, kita bantu lewat donasi di berbuatbaik.
Petugas gabungan dari berbagai lini, bahkan helikopter water bombing telah berjibaku memadamkan api di Gunung Bromo. Semua itu cuma karena flare prewedding.