Roket Falcon 9 yang membawa 21 satelit internet pita lebar Starlink, termasuk 13 satelit dengan kemampuan langsung ke seluler, lepas landas di malam Tahun Baru.
Polisi mengungkap motif sakit hati di balik kasus pembakaran warung nasi balap di Ngestiharjo. Pelaku mengaku dendam karena pacarnya dipecat dari warung itu.
Wisatawan di Garut membuat kegaduhan dengan berjoget membawa golok saat live music. Tindakan ini mengganggu kenyamanan pengunjung dan berujung penangkapan.
Pemkot Cirebon melakukan mutasi pejabat eselon III dan IV untuk penyegaran organisasi. Wali Kota Effendi Edo menekankan pentingnya integritas dalam jabatan.
Pasaran malam Jumat penting diketahui masyarakat karena berkaitan dengan mitos-tradisi. Hari ini malam Jumat apa? Cek pasaran dan weton Jumat 24 Oktober 2025.