Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Surabaya mendapatkan peringkat pertama kinerja pelaksanaan anggaran terbaik semester I Tahun 2024 kategori Pagu DIPA sedang.
Kantor Imigrasi mengadakan sosialisasi soal pengamanan data siber dan pencegahan penipuan online atau judi online. Sosialisasi untuk melindungi data pribadi.