detikNews
Dirkrimsus Polda Sumsel Kombes Agung Marlianto Meninggal Dunia
Dirkrimsus Polda Sumsel Kombes Agung Marlianto meninggal dunia di RS Siloam Semanggi pukul 03.30 WIB, Senin 18 September 2023 dini hari tadi.
Senin, 18 Sep 2023 10:10 WIB