detikBali
Gunung Lewotobi Meletus, Wabup Larang Nakes Bantu Warga Bandel Ogah Dievakuasi
Wakil Bupati Flores Timur, Ignasius Boli Uran, marah melihat ratusan warga masih bertahan di kaki Gunung Lewotobi meski sudah direlokasi pasca-erupsi.
Rabu, 18 Jun 2025 07:18 WIB