detikSport
Daud Yordan Akan Tantang Petinju Argentina untuk Gelar IBA
Petinju Indonesia Daud 'Cino' Yordan bersiap naik ring pada 7 September 2024 untuk memperebutkan sabuk juara dunia tinju International Boxing Association (IBA).
Sabtu, 31 Agu 2024 20:52 WIB