detikJateng
Massa BEM Se-Semarang Raya di DPRD Jateng Membubarkan Diri
Massa aliansi BEM Semarang Raya akhirnya membubarkan diri. Sebelum membubarkan diri, peserta aksi menolak UU TNI itu menyampaikan pernyataan sikapnya.
Kamis, 20 Mar 2025 19:54 WIB