Kapal pinisi Presley Jalasena hancur di Labuan Bajo akibat gelombang besar. Dua ABK selamat, sementara cuaca ekstrem masih melanda NTT hingga 3 Februari.
KM Rahman tenggelam di Labuan Bajo akibat cuaca buruk. Semua awak berhasil dievakuasi dengan selamat. BMKG sebelumnya telah mengingatkan potensi cuaca ekstrem.
Taman Nasional Bromo Tengger Semeru memperpanjang penutupan pendakian Gunung Semeru hingga 2 Februari 2025 demi keselamatan pengunjung akibat cuaca ekstrem.