Kapolda DIY Irjen Anggoro menemui Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X di Kantor Gubernur DIY, membahas tindak lanjut pembangunan markas baru Polda DIY.
Pertunjukan Pesta Kesenian Bali (PKB) tingkat Kabupaten Tabanan berlangsung semarak. Warga berbondong-bondong menyaksikan ragam pertunjukan seniman lokal.