Tim SAR gabungan menemukan dua korban tanah longsor di Perumahan Tiban Koperasi, Sekupang, Batam, Kepulauan Riau, setelah pencarian selama kurang lebih 17 jam.
Kementerian Kesehatan di Gaza, yang dikuasai Hamas, memperbarui data jumlah korban tewas gegara serangan Israel. Sejauh ini, jumlahnya mencapai 47.306 orang.
Enam hari berlalu, banjir yang merendam 2 desa di Kesamben, Jombang tak kunjung surut. Para korban banjir pun terjangkit penyakit kulit, demam dan batuk pilek.