Singapura dihadang gelombang baru COVID-19, sepekan tercatat ada lebih dari 25 ribu kasus. Kenaikan kasus ini disebabkan oleh varian baru KP.1 dan KP.2.
Usai meratifikasi Perjanjian Paris pada 2015, Indonesia telah menjadikan transisi energi sebagai salah satu strategi utama mencapai target pengurangan emisi.