Jakarta sudah bukan lagi Ibu Kota Negara, maka akan disiapkan menjadi kota global. Ada 5 dari 8 syarat yang masih harus dipenuhi Jakarta untuk mewujudkan itu.
Jalan Merdeka, Kepanjen Lor, Kota Blitar akan ditutup total saat acara BEN Carnival digelar. Catat pengalihan arusnya supaya nggak terjebak macet, Lur!
Lima terdakwa pengeroyok RKW (14), siswa SMPN 2 Kota Batu hingga tewas telah menjalani sidang putusan. Mereka divonis berbeda 3 hingga 1 tahun sesuai peran.