Koordinator MAKI Boyamin Saiman menanggapi OTT Gubernur Riau Abdul Wahid, menyoroti biaya politik tinggi yang memicu korupsi di kalangan kepala daerah.
Bupati Pati, Sudewo, dan tiga kepala desa di Pati ditetapkan KPK sebagai tersangka kasus jual beli jabatan. KPK juga menyita uang tunai senilai Rp 2,6 miliar.