BNPB dan World Bank bangun sirene serta pusdalops di 64 titik di Indonesia, termasuk NTB, untuk antisipasi bencana megathrust. Anggaran mencapai 160 juta USD.
Universitas Paramadina menggelar diskusi memperingati Hakordia 2024. Para akademisi hingga pimpinan KPK berdiskusi terkait tantangan pemberantasan korupsi.
Pemimpin tertinggi Gereja Katolik Sedunia, Paus Fransiskus, mendapatkan mobil baru menjelang perayaan Natal yang jatuh pada 25 Desember 2024. Ini modelnya.
Petani cabai mengurangi penanaman akibat harga anjlok. HPP cabai jauh lebih tinggi dari harga jual, memicu kekhawatiran pasokan menjelang Ramadan 2025.