Wakil Gubernur Jabar, Erwan Setiawan, menjamin libur Lebaran 2025 bebas pungli. Koordinasi dengan aparat keamanan dilakukan untuk kenyamanan wisatawan.
Pengeboran air PT TCN di Gili Trawangan, Kecamatan Pemenang, Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat (NTB), dihentikan sementara pada Kamis (6/6/2024) pagi.
Semburan air berbau gas di sungai Kebon Agung, Surabaya, menarik perhatian. Pakar geologi ITS menyelidiki, menyebutnya akibat bekas lapangan migas Belanda.