Liga 3 Jabar 2024/2025 dimulai dengan format baru. Kompetisi dibagi menjadi Seri 1 dan 2, menerapkan sistem promosi dan degradasi untuk meningkatkan daya saing.
PSM Makassar akan menghadapi Dewa United tanpa 4 pemain kunci, termasuk Mufli dan Zaky yang bergabung dengan Timnas U-20. Target kemenangan tetap diusung.