Timnas Indonesia akan menjamu Filipina pada laga terakhir Babak Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026, Selasa (11/6). Shin Tae-yong janji kerja keras buat fans.
Saat MU sedang keteteran di awal musim ini, McTominay justru mulai unjuk gigi bersama Napoli. Setan Merah diyakini menyesal telah melepas pemain Skotlandia itu.
Ketua DPR RI Puan Maharani menyampaikan pidato penutupan pada rapat paripurna terakhir DPR periode 2019-2024. Dalam pidatonya, Puan sempat menitikkan air mata.
Perusahaan China, Weiming Environment Protection Group, berencana investasi US$ 225 juta untuk pengelolaan sampah di Bali, masih dalam tahap penjajakan.