Petani di Kabupaten Magetan dibuat galau oleh serangan hama tikus. Hama tikus menyerang tanaman padi yang baru berumur dua minggu di Kecamatan Kartoharjo.
Emak-emak di Desa Kakulasan, Mamuju, Sulbar menanam padi di jalan rusak yang tak kunjung diperbaiki. Aksi emak-emak itu menyita perhatian di media sosial.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan produktivitas dari hasil panen padi per hektar sawah masih rendah untuk tahun ini.
Saniscara Umanis Pujut atau Sabtu 4 Februari 2023. Ala ayuning dewasa menurut kalender Bali hari ini di antaranya baik untuk menyimpan padi di lumbung.