Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberi arahan agar tak salah langkah dalam mendukung calon presiden (capres) yang akan didukung relawannya dalam Pemilu 2024.
Relawan pendukung Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, Sahabat Ganjar, kembali menggebrak Jawa Barat khususnya Bandung melalui 'Ganjar Pranowo Festival' kedua.
"Sekali lagi, kita harus kompak. Hati-hati, ulah gurung gusuh (jangan buru-buru). Jangan salah menentukan, setuju?" kata Jokowi ke relawan pendukungnya.
Gabungan relawan Jokowi bakal menampung 5 nama usulan capres di acara Musra Bandung hari ini. Nama itu tak akan diumumkan dan langsung diserahkan ke Jokowi.
Presiden Jokowi bakal hadir di acara Musra I Bandung, Jawa Barat, hari ini. Bakal ada e-voting soal usulan capres 2024 di acara gabungan relawan Jokowi itu.