detikNews
5 Fakta Bule Bawa Kabur Truk ke Bandara Bali Tabrak Pengendara Bak Gim GTA
Polisi menangkap bule pria yang mencuri truk di Bali. Pelaku merampas truk, kemudian menerobos Bandara Ngurah Rai hingga menyebabkan beberapa kerusakan.
Senin, 10 Jun 2024 17:26 WIB