Kota Makassar diprakirakan cerah-berawan pada besok hari. Untuk lebih lengkapnya, simak berikut rincian prakiraan cuaca Makassar dan sekitarnya di Sulsel besok.
Gempa Magnitudo 5.0 mengguncang Kabupaten Bandung, Jabar, pada 18 September 2024. BMKG memastikan tidak ada potensi tsunami, namun warga diminta waspada.
Polres Bogor bersama pihak terkait melakukan penanganan banjir bandang di Desa Bojong Kulur, Kabupaten Bogor. Para korban banjir juga diberi bantuan sosial.