Namimah adalah menyampaikan sesuatu yang tidak disenangi, baik bagi orang yang diceritakan maupun orang yang mendengar. Namimah juga disebut sebagai adu domba.
Toleransi adalah sikap yang harus dimiliki oleh muslim terhadap muslim lainnya. Adapun bentuk toleransi terhadap kaum non muslim seperti dalam hadis berikut.
Sholawat Al Barzanji adalah salah satu sholawat yang diamalkan saat Maulid Nabi. Sholawat ini sebagai bentuk penghormatan dan rasa syukur kepada Rasulullah SAW.