Bareskrim tangkap tiga pengelola situs judol yang dikendalikan oleh DPO inisial AL. Ketiga tersangka itu disebut direkrut dan dilatih untuk dibawa ke Filipina.
Pemerintah Indonesia terus negosiasi tarif impor dengan AS. Prabowo diharapkan bertemu Trump untuk kelancaran proses. Dukungan masyarakat sangat diharapkan.
Mahkamah Agung (MA) membatalkan putusan peninjauan kembali (PK) pertama yang diajukan Antam atas gugatan perdata pengusaha Budi Said dalam kasus 1,1 ton emas.
Presiden Prabowo Subianto mendukung rencana studi kelayakan terkait pembentukan kawasan perdagangan bebas antara negara ASEAN dengan kawasan Teluk Timur Tengah.
DFSK Super Cab, pikap ringan buatan Cikande, telah diproduksi 12 ribu unit sejak 2017. Kendaraan ini dirancang untuk memenuhi kebutuhan bisnis di Indonesia.
Wakil Ketua Umum KADIN, Bambang Soesatyo, dorong revisi UU KADIN untuk adaptasi ekonomi digital. KADIN perlu peran strategis dalam pengambilan kebijakan.