Bank Jateng raih Special Award BISRA 2025 sebagai bank regional paling berdampak. Penghargaan ini mengakui dedikasi dalam CSR untuk pembangunan berkelanjutan.
Ada diskon tiket pesawat, kereta, dan kapal feri untuk Nataru 2025/2026. Kebijakan ini bertujuan mendorong ekonomi dan meningkatkan pelayanan transportasi.
Surabaya diguyur hujan ringan pada 22 Oktober 2025. BMKG prediksi hujan berlanjut, suhu 24-31°C. Warga diimbau waspada terhadap cuaca ekstrem di Jatim.
Mitsubishi memanfaatkan ajang Japan Mobility Show 2025 untuk memamerkan deretan kendaraan petualang. Salah satu di antaranya adalah Delica generasi terbaru.
Ketua HIPKI David Herson menyoroti dampak demo anarkis terhadap ekonomi, termasuk melemahnya rupiah dan inflasi. Dia mendesak penegakan hukum bagi provokator.
ASUS luncurkan Expert Series di Bandung, menawarkan perangkat komputasi bisnis dengan durabilitas militer, AI, dan keamanan tinggi untuk dukung kerja modern.
Sebagian orang merasa mengantuk setelah makan nasi putih. Ternyata ada alasan dan cara menanganinya selain dengan tidur yang justru berisiko untuk kesehatan.
Makanan beku atau frozen food kerap dicap buruk untuk kesehatan. Namun, ahli kesehatan menyarankan konsumsi 4 makanan beku untuk mendukung kesehatan jantung.