Banjir di Kabupaten Subang memaksa ratusan warga mengungsi ke masjid dan kolong jembatan. Bantuan makanan mulai disalurkan untuk meringankan beban mereka.
PDAM Tirta Siak menurunkan biaya sambungan baru menjadi Rp 1.250.000. Hal ini sebagai langkah untuk memperluas akses masyarakat terhadap air minum yang sehat.
Nurohmad alias Tompel (25), suami yang menyiram air keras istri dan anaknya di Ngasem, Kediri akhirnya ditangkap. Pelaku ditangkap di Magelang ke Jawa Tengah.